Bilang pada semua orang
Aku adalah si Pecundang
Biar mereka tahu
Menjadi orang baik sungguh tak gampang
Dasar tukang Fitnah
Di matamu aku selalu salah
Karena kau bilang aku tak lumrah
Tapi aku bukanlah yang terlalu murah
Yang dengan mudahnya kau anggap sampah
Dasar tukang Fitnah
Dari mulutmu yang keluar hanyalah sumpah serapah
Kau buat orang menjadi jengah dan tak betah
Dasar tukang Fitnah
Padahal
Telah begitu banyak hati yang terluka
Di tanganmu
Telah begitu banyak jiwa yang merana
Pada ulahmu
Dan telah begitu banyak semangat yang harus mati
Oleh tingkahmu
Akankah hatimu belum sadari itu?
Sedang terlalu banyak jiwa yang mati olehmu…!
Sekali lagi
Dasar tukang Fitnah
Aku adalah si Pecundang
Biar mereka tahu
Menjadi orang baik sungguh tak gampang
Dasar tukang Fitnah
Di matamu aku selalu salah
Karena kau bilang aku tak lumrah
Tapi aku bukanlah yang terlalu murah
Yang dengan mudahnya kau anggap sampah
Dasar tukang Fitnah
Dari mulutmu yang keluar hanyalah sumpah serapah
Kau buat orang menjadi jengah dan tak betah
Dasar tukang Fitnah
Padahal
Telah begitu banyak hati yang terluka
Di tanganmu
Telah begitu banyak jiwa yang merana
Pada ulahmu
Dan telah begitu banyak semangat yang harus mati
Oleh tingkahmu
Akankah hatimu belum sadari itu?
Sedang terlalu banyak jiwa yang mati olehmu…!
Sekali lagi
Dasar tukang Fitnah
Edila
Cowok yang Gila
Cowok yang Gila
0 komentar:
Posting Komentar